Ukuran Kertas F4 di Word dalam cm, mm, Inci, Pixel

by -761 views
ukuran kertas F4

Ukuran Kertas F4 di Word dalam mm, cm, Inci, Pixel,  Kertas F4 atau orang indonesia sering menyebutnya kertas Folio ini merupakan format kertas seri F dari standar kertas Internasional dalam satuan milimeter yang dapat dikonversi menjadi satuan centimeter maupun inci.

Atau juga disebut ukuran peralihan (transisi) dari ukuran terpendek kertas A4 (210 mm) ke ukuran terpanjang kertas british foolscap (330 mm) menjadi 210 x 330 mm jika dihitung lebar x panjang kertas. Di Indonesia Ukuran kertas F4 sendiri memiliki 2 jenis ukuran yaitu Kertas F4 biasa (210 x 330 mm) dan Kertas F4 Folio (215×330 mm).

Untuk Membantu memudahkan untuk menemukan ukuran kertas F4 biasa maupun F4 Folio dalam satuan mm, cm, Inci atau Pixel, Gitgets Menyediakan Tabel Ukuran kertas F4 dan Folio serta ditambah penjelasanya.

Tabel Ukuran Kertas F4 dan Folio dalam mm, cm, inci atau pixel

Ukuran KertasSatuan mmSatuan cmSatuan Inci
F4210 x 330 mm21 x 33 cm8,27 x 12.99
Folio215 x 330 mm21.5 x 33 cm8.46 x 12.99

Ukuran Kertas F4 dan Folio

Ukuran Kertas F4

ukuran kertas F4

Ukuran kertas F4 memiliki ukuran lebih panjang dari pada ukuran kertas A4 yang berstandar ISO 216, berikut ini penjelasan Ukuran Kertas F4 dan Folio dalam mm, cm, inci, pixel secara berturut turut :

Ukuran Kertas F4 dalam mm (Milimeter)

Untuk Menghitung berapa ukuran kertas F4 kedalam satuan mm (millimeter), maka Lebar dan Panjang kertas F4 dalam mm sebagai berikut :

  • Ukuran kertas F4 dalam mm (Millimeter) adalah 210 x 330 mm

Ukuran Kertas F4 dalam cm (Centimeter)

Untuk Menghitung berapa ukuran kertas F4 kedalam satuan cm ( centimeter), maka Lebar dan Panjang kertas F4 dalam cm sebagai berikut :

  • Ukuran kertas F4 dalam cm (Centimeter) adalah 21 x 33 cm

Ukuran Kertas F4 dalam Inci

Untuk Menghitung berapa ukuran kertas F4 kedalam satuan inci, maka Lebar dan Panjang kertas F4 dalam Inci sebagai berikut :

  • Ukuran kertas F4 dalam inchi adalah 8.27 x 12.99 in

Ukuran Kertas F4 dalam Pixel

Sementara untuk ukuran kertas F4 dalam satuan pixel yang disesuaikan dengan konfigurasi jumlah titik warna setiap inchi atau yang disebut DPI (dots per in). Dots dalam ilmu grafis komputer yaitu titik warna yang disebut sebagai pixel.

  • Ukuran kertas F4 dalam pixel (72 DPI) = 595 x 935 pixel
  • Ukuran kertas F4 dalam pixel (96 DPI) = 793 x 1247 pixel
  • Ukuran kertas F4 dalam pixel (150 DPI) = 1240 x 1948 pixel
  • Ukuran kertas F4 dalam pixel (300 DPI) = 2481 x 3897 pixel

Kertas F4 biasanya digunakan untuk mencetak dokumen tulisan, seperti dokumen kantor, skripsi, majalah, gambar, bulletin dan lain sebagainya.

Ukuran Kertas F4 Folio

Kertas Folio merupakan kertas yang cukup popular dan familiar digunakan di Indonesia untuk mencetak dokumen tulisan. Ukuran kertas Folio merupakan penambahan panjang 5mm dari ukuran kertas F4 biasa sehingga disebut ukuran non standar.

ukuran kertas Folio

Kertas Folio merupakan kertas yang cukup popular dan familiar digunakan di Indonesia untuk mencetak dokumen tulisan. Ukuran kertas Folio merupakan penambahan panjang 5mm dari ukuran kertas F4 biasa sehingga disebut ukuran non standar.

Ukuran Kertas Folio dalam mm

Untuk menghitung Berapa ukuran kertas Folio kedalam satuan mm (Millimeter), maka lebar dan panjang kertas folio dalam mm sebagai berikut :

  • Ukuran kertas F4 dalam mm (Millimeter) adalah 215 x 330 mm

Ukuran Kertas Folio dalam cm

Untuk menghitung berapa ukuran kertas Folio kedalam satuan cm (Centimeter), maka lebar dan panjang kertas folio dalam cm sebagai berikut :

  • Ukuran kertas Folio dalam cm (Centimeter) adalah 21.5 x 33 cm

Ukuran Kertas Folio dalam inci

Untuk menghitung berapa ukuran kertas Folio kedalam satuan inci , maka lebar dan panjang kertas folio dalam Inci sebagai berikut :

  • Ukuran kertas F4 dalam inchi adalah 8.46 x 12.99 in

Ukuran Kertas Folio dalam Pixel

Sementara untuk ukuran kertas Folio dalam satuan pixel yang disesuaikan dengan konfigurasi jumlah titik warna setiap inchi atau yang disebut DPI (dots per in). Dots dalam ilmu grafis komputer yaitu titik warna yang disebut sebagai pixel.

  • Ukuran kertas Folio dalam pixel (72 DPI) = 609 x 935 pixel
  • Ukuran kertas Folio dalam pixel (96 DPI) = 813 x 1247 pixel
  • Ukuran kertas Folio dalam pixel (150 DPI) = 1270 x 1949 pixel
  • Ukuran kertas Folio dalam pixel (300 DPI) = 2539 x 3898 pixel

Kertas Folio biasanya digunakan untuk mencetak dokumen tulisan, seperti dokumen kantor, skripsi, majalah, gambar, bulletin dan lain sebagainya.

Ukuran Kertas F4 di Word

Jika anda ingin Mengatur ukuran kertas F4 di Microsoft Word atau Mengatur ukuran kertas F4 di Excel maka anda harus tahu terlebih dahulu acuan ukuran kertas F4 dalam mm, cm atau inci. Lalu untuk menambahkan ukuran kertas menjadi F4 di Word atau Excel, berikut ini acuaan ukurannya.

Untuk Kertas F4 biasa :

  • Jika satuannya dibuat mm maka Width 215 mm dan Hight 330 mm
  • Jika satuannya dibuat cm maka Width 21 cm dan Hight 33 cm
  • Jika satuannya dibuat inchi maka Width 8.27 in dan Hight 12.99 in

Untuk Ukuran F4 Folio :

  • Jika satuannya dibuat mm maka Width 210 mm dan Hight 330 mm
  • Jika satuannya dibuat cm maka Width 21,5 cm dan Hight 33 cm
  • Jika satuannya dibuat inchi maka Width 8.46 in dan Hight 12.99 in

Demikian Artikel tentang Ukuran Kertas F4 di Word dalam mm, cm, Inci, Pixel. Semoga informasi ini bermanfaat dan berguna untuk para pembaca. Terimasih.